- Stock: Stok Tersedia
- Penulis: Helen Russell
- Penerbit: Mahaka Publishing
- Model: 9786029474350
Pengiriman Ke DKI JAKARTA Ongkos Kirim Rp 0 Khusus member Grobprime (GRATIS TRIAL) | JOIN |
Deskripsi
Rahasia hidup bahagia dari kultur berbagai negara yang bisa kita contoh dan terapkan Seperti apa orang-orang di negara lain menciptakan kebahagiaan dan kepuasan hidup? Setiap negara memiliki cara uniknya untuk hidup bahagia, dan buku ini mengajak kita mengintip rahasia hidup bahagia dari beragam kultur banyak negara. Seperti Jepang dengan konsep Wabi Sabi, Islandia dengan konsep Petta Reddast, Italia dengan konsep Dolce Niente, dan banyak lainnya. Ada 30 negara dalam buku ini yang filosofi hidupnya layak dijadikan acuan dalam menjalani hidup. Filosofi hidup negara mana yang bisa Anda jadikan acuan untuk hidup lebih bahagia? Buku nonfiksi kategori pengembangan diri karya Helen Russell ini terdiri dari 30 bab, yang masing-masingnya berisi filosofi hidup suatu negara. Filosofi hidup masing-masing negara yang dimuat dalam buku ini disusun menurut abjad. Buku ini bukanlah ringkasan dari negara-negara paling bahagia di dunia, melainkan membahas beragam filosofi hidup, kebiasaan, dan kultur yang dapat kita jadikan contoh untuk menjalani hidup dengan lebih bahagia. Buku ini mengajak kita untuk mengenal filosofi hidup, kebiasaan, dan kultur dari berbagai negara yang dapat kita jadikan contoh untuk menjalani hidup dengan lebih bahagia. Ukuran : 13.5 x 20.5 Halaman : 307