"Jalan-jalan ke Bangkok, mau ke mana saja? Grand Palace? Chatuchak Weekend Market? Madame Tussauds? Ah, itu sudah biasa! Mau yang luar biasa? Cobalah travel like locals alias mencecap langsung pengalaman wisata ala penduduk setempat.Ditulis dan dirangkum oleh penghuni kota Bangkok, Bangkok Rasa ..
Jalan-Jalan Men! adalah acara traveling yang awalnya terkenal di Youtube, kemudian tayang di Global TV. Buku ini merupakan kisah para host dan kru JJM pada musim pertama, yaitu wisata ke Yogyakarta.
..
Tiket ke Jepang, udah di tangan. Hotel juga sudah di-booking. Tapi, kita mau jalan-jalan ke mana aja nih selama di Jepang? Masih belum tahu tempat-tempat keren yang ada di Jepang?
Pasti sudah tahu dong kalau Jepang itu memiliki banyak objek wisata yang sayang kalau dilewatkan. Ada berbagai objek wi..
Datang sebagai juri pengganti untuk Festival Film International Pyongyang ke-8 pada tahun 2002, ternyata bukanlah film-film peserta festival itu yang menarik perhatian penulis buku ini, melainkan Kota Pyongyang itu itu sendiri, sebagai ibukota Republik Rakyat Demokratik Korea, negeri komunis ortodok..
Buku ini diharapkan dapat membantu traveler, mulai dari persiapan awal bagaimana caranya, memulai perjalanan mandiri, sampai dengan pengalaman pertama penulis melakukan perjalanan mandiri. Dalam buku ini terdapat berbagai website yang dapat membantu traveler, cara mengatur itinerary dengan budget mu..
Menjelajah Jepang hanya dengan Rp 2 jutaan? Serius?Menginap di mana? Makan apa? Bagaimana transportasinya?Jawabannya tentu bukan karena Anda harus puasa atau nebeng di rumah teman supaya dapat gratisan. Jawabannya ada di buku ini! Dengan detail, Claudia Kaunang yang telah berpengalaman kelil..
Pengin banget traveling ke Korea, tapi takut nyasar...? Mimpi bisa melihat langsung keindahan Korea dan berharap (siapa tahu) ketemu artis pujaan, tapi enggak berani pergi sendiri?Buku ini pas banget buat kamu, para cewek, yang ingin banget menjejakkan kaki di Korea, terlebih Kota Seoul. Dengan ..
Bayangkan, seorang wanita berhijab seorang diri, mengendarai sepeda motor bebek, menem puh jarak ribuan kilometer. Tidak tanggung- tanggung, dari Bandung - titik nol kilometer di Sabang, nekad dijalani. Memang tidak ada yang bisa mengalahkan hasrat untuk bertualang. Sekali seumur hidup, seg..
Traveling di Afrika artinya harus siap menahan emosi dan bersikap low profile. Kita tidak bisa seenaknya berkeliaran di sebuah kota di Afrika sambil menenteng gadget keluaran terbaru yang mahal. Pandangan warga sekitar yang penuh selidik dan buas akan mengikuti ke mana pun kita pergi tanpa kita keta..