Rosella merah merupakan salah satu jenis tanaman yang saat ini populer di Indonesia. Permintaan pasarnya cukup tinggi antara lain dari Amerika Serikat dan Eropa. Tanaman ini semakin populer karena dikenal sebagai tanaman obat untuk mencegah dan mengatasi berbagai penyakit; selain itu juga dapat dibu..
Indonesia memiliki kesempatan emas untuk memanfaatkan sumber daya tanaman obat. Dari 40.000 spesies tumbuhan di dunia, di antaranya 28.000 spesies tanaman yang ada, sudah lebih dari 80% tanaman obat tumbuh di Indonesia. Pasar global bagi produk tanaman obat menunjukkan prospek cerah dan menjanjikan...
Ikan Mas memiliki pangsa konsumen cukup besar, terutama di Jawa, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, dan Sulawesi Utara. Minat masyarakat terhadap ikan mas semakin meningkat seiring peningkatan konsumsi ikan yang saat ini dicanangkan pemerintah dalam rangka peningkatan konsumsi ikan ol..
Ikan Patin menajdi sangat populer karena mudah dibudidayakan, pertumbuhannya cepat, dan mudah beradaptasi dengan berbagai lingkungan, mulai dari kolam air tawar hingga Keramba Jaring Apung (KJA) di perairan umum, seperti waduk, sungai dan danau. Keunggulan ikan patin antara lain ukurannya besar, per..
Nilai ekonomi, social dan budaya kelapa diarahkan pada pengembangan industry berbasis kelapa dalam rangka meningkatkan produksi kelapa nasional, membuka lapangan kerja dan usaha, memacu pendapatan daerah atau Negara. Pengembangan industry berbasis kelapa mempunyai prospek yang baik dan menjanjikan d..
Kakao merupakan komoditas andalan perkebunan yang berperan penting bagi perekonomian nasional, khususnya sebagai penyedia lapangan kerja, sumber pendapatan, sumber devisa Negara, peningkatan kesejahteraan petani, mendorong pengembangan wilayah dan sebagai agro industry.
Indonesia merupakan Negara k..