EKSISTENSI Jeihan sebagai perupa menanjak sejak 1960-an hingga kini, terutama dengan ikon "mata hitam" dalam lukisan-lukisannya. Dia pula pemicu ledakan harga lukisan di Indonesia pada dekade 1980-1990-an. Namun kemapanan ekonomi tidak membuat Jeihan berubah. Ia tetap sederhana dan terus menggali es..
Produk intelektual ini terbit untuk mengingat kiprah Mikke Susanto sebagai kurator selama 2 dekade. Di dalamnya termuat teks kuratorial sejumlah 144 pameran yang digelar di lebih dari 50an ruang seni, dengan menyebut 1.250an nama seniman. Buku setebal 1.230 halaman ini berhasil menampung berbagai to..