Pernahkah kita bertanya, “Mengapa kitab umat Islam dinamakan Al-Qur`an?†“Dari mana asal kata Al-Qur`an? Apa itu ayat? Apa itu surah?†“Mengapa Al-Qur`an dibagi menjadi periode Makiyyah dan Madaniyyah?†“Apa itu ilmu tafsir? Apa itu asbabun nuzul?†Dari pertanyaan-pertanyaan tersebut..
Buku ini berisi kumpulan surah-surah pada juz ke-30 dalam Al-Qur`an. Surah-surahnya sangat lekat dengan kehidupan sehari-hari. Disertai juga dengan asbabunnuzul dan penafsiran dari ulama. Buku ini juga berisi kumpulan doa dan zikir pagi petang yang membantu kita untuk lebih mendekatkan diri kepada A..
Dalam hidup ini, manusia membutuhkan pertolongan dan perlindungan Allah, agar bisa selamat dari berbagai rintangan dan masalah. Oleh sebab itu, Allah menurunkan firman-Nya untuk manusia, sebagai petunjuk dan tameng yang bisa menyelamatkan hidupnya. Buku ini merupakan kumpulan surah-surah istimewa da..