Juan Rulfo salah satu penulis Meksiko (dan Amerika Latin) paling berpengaruh dari abad kedua puluh, meski hanya pernah menulis dua buku, yaitu novel Pedro Páramo (1955) dan kumpulan cerita El llano en llamas (1953). Cerita-cerita dalam buku ini memotret secara tajam kehidupan penduduk desa-desa di ..
Juan Rulfo salah satu penulis Meksiko (dan Amerika Latin) paling berpengaruh dari abad kedua puluh, meski hanya pernah menulis dua buku, yaitu novel Pedro Páramo (1955) dan kumpulan cerita El llano en llamas (1953). Cerita-cerita dalam buku ini memotret secara tajam kehidupan penduduk desa-desa di p..
Demi memenuhi janji terakhir kepada ibunya, Juan Preciado bertolak ke Comala untuk mencari ayahnya, Pedro Páramo. Alih-alih menemukan kota yang selalu diceritakan dengan penuh nostalgia kebahagiaan, ia tiba di Comala yang gersang dan ditinggalkan. Namun, Comala tak sepenuhnya mati. Kota itu d..