Dialektika Digital: Kolaborasi dan Kompetisi Antara Media Massa dan Platform Digital memotret keadaan faktual hubungan penerbit (media massa cetak, radio, televisi, dan media siber) dengan platform digital (media sosial, mesin pencari, agregator, situs e-commerce, dan lain-lain). Kedua belah pihak b..
Transformasi digital sudah kian berkembang pesat dengan berbagai manfaat dan akibat buruknya. Sebagai dampak negatif, telah terjadi ketimpangan dalam hubungan antara media massa di Indonesia dan platform digital global. Banyak media massa nasional makin kehilangan kemandirian dan kekuatan untuk menj..
Seperti pedang bermata dua, perkembangan pesat digitalisasi menghadirkan dilema untuk peradaban manusia. Di satu sisi, ia jelas menjadikan hidup manusia lebih dinamis, efisien, dan berwarna. Digitalisasi mampu membuka lebar-lebar semesta pengetahuan, gagasan, dan wacana, serta memperluas jaringan se..