Sudahkah kamu berkata kepada dirimu sendiri untuk berpikir dan bertindak positif? Tanpa kita sadari, tentunya kita sering menjadi pengkritik paling pedas untuk diri sendiri. Ketika memberikan penilaian kepada orang lain, kita pasti memilih dan memilah kata sedemikian rupa agar tidak menyakiti hati o..
Menikah tidak selalu dijadikan simbol saling mencintai, karena semua pernikahan tidak selalu diawali dengan jatuh cinta. Kalimat itu sangat cocok menggambar kisah cinta Shaka dan Radza.Dua kepribadian yang tidak bisa bersatu, tapi disatukan oleh ikatan suci pernikahan. Di mana pertengkaran mewarnai ..
"Di sini semua mahal. Yang murah cuma satu: nyawa manusia."Afghanistan.Nama negeri itu sudah bersinonim dengan perang tanpa henti, kemiskinan, maut, bom bunuh diri, kehancuran, perempuan tanpa wajah, dan ratapan pilu. Nama yang sudah begitu tidak asing, namun tetap menyimpan misteri yang men..
“Kalau ditinggal nikah?” tanya Tara. Aji tertegun. Tatap matanya tajam menunjukkan ketidaksukaan. Banyak hal bisa ia sembunyikan, kecuali satu: ketakutan. “Nggak sangup bayangin. Lagian, mau nikah sama siapa, sih?” Tara menggigiti bawah bibir karena sadar pertanyaannya kelewatan. Mere..
SinopsisApakah hidupku akan lebih baik jika di kereta tua itu tak pernah kulihatsenyummu?Mungkin tak akan ada lagu yang merapuhkanku, prosa yang menghanyutkanku.Senja tak akan merana, pagi mustahil terasa sepi. Air mata tak akan jatuh olehmemori.Namun, tidak. Seremuk apa pun aku mengingatmu, itu bai..
Setelah menuturkan kisah hidupnya sebagai dokter hewan dalam buku All Creatures Great and Small serta All Things Bright and Beautiful, James Herriot melanjutkan dengan All Things Wise and Wonderful. Di tengah Perang Dunia II, James bergabung dengan Angkatan Udara, tapi selalu berusaha pulang ke York..
Berbekal sebuah surat yang datang pada suatu hari nan ganjil, seorang anak mendatangi kota asing demi bertemu ayah yang tak pernah dijumpainya sejak kecil. Selembar foto dan sebuah alamat memandunya menyusuri Kota S dan bertemu orang-orang yang tak pernah dia bayangkan: J.J. Henri, pria bertopi pet ..
Karena tidak lulus SMA, Gishara Aluna yang nakalnya keterlaluan dikirim papinya untuk kembali mengulang satu tahun SMA-nya, di Bandung. Di rumah kerabat papinya, Gisha kembali memulai tahun terakhir SMAnya dan berharap bisa lulus kali ini.Gisha yang nakal, bertemu dengan Angkasa yang perfeksioni..
Manusia harus saling mengingatkan kepada kebaikan karena hutan, gunung, sawah, dan lautan hanya bisa mengingatkan kita kepada mantan.Demi itu buku ini ada. Tapi, aku tak ingin mendudukkanmu sebagai pembaca, aku mau mengajakmu duduk sebagai teman ngobrol.
Banyak jalan menuju Roma, tapi tak ada y..
Selangkah batu di bukit selalu kesepian. Hingga suatu hari sebutir biji jatuh di sebelahnya. Batu dan biji pun mulai berteman. Mereka selalu ngobrol dan main bersama. Wah, ternyata enak, ya punya teman!
Kalau begitu, yuk kita memperbanyak teman! Publisher ..
Tidak ada yang abadi di dunia ini. Lautan bisa mengering. Gunung bisa rata. Benua terpisah, bersatu, dan terpisah lagi. Apalagi cinta pasangan manusia. Sehebat apapun cinta tersebut, pasti akan berakhir. Waktu akan menelannya.Inilah kisah tentang seorang laki-laki usia 70 tahun, yang ditinggal istri..
Deskripsi BukuBuku ini membawa kita ke dalam pikiran seorang ahli strategi militer abad ke-5 SM dan memberikan wawasan mendalam tentang seni taktis serta keterampilan kepemimpinan yang relevan dalam setiap pertempuran, baik di medan perang atau dalam arena bisnis modern.Dengan kebijaksanaan yang taj..
Pernahkah Anda menatap semua barang yang Anda beli, warisi, atau terima di rumah, dan merasa pengap, bukannya senang? Apakah Anda mengalami kesulitan mengatasi utang kartu kredit, bahkan tidak ingat lagi apa saja yang telah Anda beli? Pernahkah Anda berharap ada angin kencang yang meniup semua kekac..