Setiap orang pasti mendambakan memiliki keluarga bahagia nan harmonis. Namun demikian, setiap keluarga memiliki perbedaan visi dan persepsi tentang arti kebahagiaan. Sebab itulah, masing-masing dari mereka menggunakan cara dan jalan yang berbeda dalam menggapai kebahagiaannya. Buku ini mengajak kita..
Bongja dan Bongdu sulit mengumpulkan motivasi untuk berangkat ke sekolah, khususnya setiap hari Senin! Lalu suatu hari, tiba-tiba sekolah benar-benar hilang dari muka Bumi! Hal itu tentu saja membuat Bongja dan Bongdu bahagia! Eits, hilangnya sekolah bukan berarti mereka jadi tidak belajar, lho! Jus..
Kembali Ke Desa merupakan kisah nyata perjalanan hidup seorang anak desa di Banyuwangi yang dilahirkan dari seorang guru sekolah dasar negeri yang hidup di desa, dengan ekonomi pas-pasan. Namun gemblengan disiplin dan kerja keras serta kreatif, selama ngekos untuk bersekolah di Banyuwangi dan kuliah..
“Anjing yang hina, sahabat sejati dalam hidup kita. Yang pertama-tama memberi selamat datang, yang paling gigih membela.” – Lord Byron Karya terakhir Marga T ini merekam kenangan manisnya bersama hewan-hewan kesayangannya, khususnya Chiqote, anjing rottweiler yang merupakan teman karib, penghibur ya..
Sinopsis Buku Kenapa Harus Kamu? Karena Tuhan Sesayang Itu:
Bagaimana kehidupan ini mengenalkan rasa-rasa yang pernah kita alami; sedih karena kehilangan, kecewa kerena pengkhianatan, sakit karena kepergian, jatuh karena kegagalan, dan menangis karena keterpurukan. Begitulah memang roda kehidupan in..
Buku ini membahas lebih dari 200 pertanyaan yang sering kali diajukan oleh anak-anak. Dalam buku ini, anak-anak akan menemukan jawaban dari pertanyaan tentang alam, tubuh manusia, hal-hal di sekitar kita, serta sains dan teknologi. Berbagai pertanyaan seperti “Mengapa orang tua memiliki uban?†h..
“If you can’t control your emotions, you can’t control your money.” —Warren Buffet Rasanya di zaman sekarang ini hampir tidak mungkin bagi kita untuk hidup tanpa uang. Makan, minum, rumah, pakaian, kendaraan, hiburan, semua butuh uang. Ketika seseorang kehabisan uang, maka kemungkinan besar hidupnya..
Upaya memiliki buah hati bisa jadi merupakan sebuah perjalanan panjang yang membutuhkan ketekunan dan kesabaran. Berbagai pemeriksaan kesuburan harus dilalui oleh pasangan suami istri untuk mengetahui faktor-faktor yang menentukan kesuburan. Setelah penyebab gangguan kesuburan diketahui dengan pasti..
Namaku Dennis Hadi. Usiaku baru saja menginjak 25 tahun. Walaupun terbilang muda, aku sudah memperoleh kesuksesan yang diincar banyak orang, dari popularitas hingga harta. Hidupku bisa dibilang berkecukupan, apa pun yang kuinginkan bisa dibeli dalam sekejap. Jika melihat potret dan video yang ada di..
Sepotong kisah tentang kegagapan manusia di tengah zaman yang berubah cepat, yang tak memberi kesempatan setiap orang untuk diam dan mengenang, berhenti dan kembali ke belakang. Dari satu kerumunan ke kerumunan lainnya, dalam kebisingan dan keasingan, generasi zaman ini berbondong-bondong meninggalk..
Hajime Kindaichi, murid SMA yang biasanya tampak bodoh, sebenarnya adalah pemuda genius ber-IQ 180 yang juga cucu detektif terkenal Kosuke Kindaichi. Bersama teman masa kecilnya, Miyuki Nanase, dan Inspektur Kenmochi dari divisi satu Kepolisian Metro Pusat, ia berangkat menuju Desa Yatagarasu, yang ..
Betu adalah sebuah batu yang geraknya sangat terbatas. Betu berharap bisa bergabung dengan batu-batu yang menumpuk di depan sebuah pembangunan rumah. Ringin adalah sebutir biji kecil yang menempel di kaki seekor burung, lalu jatuh ke tanah. Ringin ingin tumbuh menjadi pohon yang berguna. Riri adalah..