Buku Perencanaan Tapak dan Lingkungan ini dimaksudkan sebagai buku modul atau panduan dalam mata kuliah Perencanaan Tapak. Penulisan buku ini diawali dengan mengumpulkan materi-materi yang terpisah dari berbagai elemen tapak, kemudian mengumpulkannya menjadi satu dalam sebuah buku ajar.Penulisan..
Terminal barang di Indonesia—berdasarkan Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor PM 1 02Tahun 2018—didefinisikan sebagai tempat (ruang) untuk melakukan kegiatan bongkar muat barang, perpindahan intramoda dan antarmoda angkutan barang, konsolidasi barang/pusat kegiatan logistik, da..
DescriptionBuku kapita selekta ini membahas berbagai dimensi ketakadilan agraria di era reformasi yang berlangsung di wilayah geografis yang beragam, mewujud dalam tampilan krisis yang berlainan, serta dialami secara berbeda-beda oleh berbagai kelompok sosial sesuai perbedaan gender, usia, etnik, da..
Indonesia merupakan Negara Maritim dan Kepulauan yang memiliki ekosistem kawasan yang luas. Kawasan pesisir memiliki zona dengan luasan yang beragam, mulai zona pecah gelombang hingga area daratan dengan batas pengaruh proses yang berasal dari lautan tidak terpengaruh lagi. Kawasan pesisir merupakan..
AKU ingin kembali ke masa lalu, dan Einstein tak mungkin keliru: jika sebuah benda terbang dengan kecepatan cahaya, ruang bisa diperpendek, waktu bisa diperlambat.
Para fisikawan bersepakat, alam semesta memiliki dimensi ruang dan waktu. Dimensi ruang memiliki tiga unsur: panjang, lebar, dan tinggi...
Di masa kini, ingar-bingar umat manusia membuat sisi religiusitas dan spiritualitas begitu terkikis. Banyak orang, atau bahkan kita sendiri, semakin tidak peduli dengan pemenuhan akan kebutuhan rohani. Dengan demikian, kita menjadi semakin abai terhadap nilai-nilai kehidupan. Dalampandangan kita, fa..
Buku ini lahir dari keinginan berbagi pengetahuan bidang kependudukan dan Kebijakan Publik yang ditekuni penulisnya selama ini. Intinya, Kebijakan Kependudukan ialah Kebijakan Publik yang diharapkan dapat memengaruhi kondisi atau situasi jumlah, struktur/komposisi, dan persebaran penduduk agar mendu..
Jalan terjal harus dihadapi capres Partai Gerindra, Prabowo Subianto. Dalam bukunya, Letjen (Purn) Sintong Panjaitan telah menuding Prabowo merencanakan counter coupd'etat pada Maret 1983. Saat itu Prabowo menengarai Moerdani akan melakukan kudeta dan ia berusaha untuk mengagalkannya. Cara counter c..
Jika Anda ingin membuat website, apapun jenisnya, WordPress bisa jadi pilihan terbaik. Sebagai sebuah CMS, WordPress bisa membantu Anda membuat dan mengelola website tanpa coding. Anda bisa menata tampilan, menambahkan fitur, dan membuat konten di website dengan mudah. Jadi, cocok untuk digunakan pe..
Pendidikan kewirausahaan menjadi salah satu isu menarik, mengingat masih banyaknya pendapat bahwa seorang wirausaha dilahirkan dan bukan dibentuk sehingga mereka sangat meragukan keberhasilan pendidikan kewirausahaan.Hasil dari suatu pendidikan kewirausahaan, tidak hanya di Indonesia, masih sering..
Buku ini merupakan terjemahan, peÂnyesuaian dan penulisan kembali buku berjudul Ontwikkelings Psychologie deÂngan penyesuaian terhadap keadaan IndoÂnesia dan memasukkan data empiris yang berasal dari penelitian maupun observasi di Indonesia. Isinya meliputi pembahasan tentang Obyek dan Metode Psi..
Ramadhan adalah bulan yang sangat dinantikan oleh umat muslim. Umat muslim yang telah baligh wajib berpuasa selama sebulan sebagai bentuk beriman kepada Allah SWT. Kehadiran bulan Ramadhan juga bisa dijadikan momen yang tepat untuk melatih anak berpuasa.Berpuasa di bulan Ramadhan tidak wajib bag..
Di fase hidup quarter life crissis, remaja akan mencari dirinya sendiri. Lebih-lebih menciptakan karakternya sendiri. Jika ia tidak mendapatkannya di dalam rumah maka ia akan mencarinya di luar rumah. Dari fase inilah keberadaan rumah bagi mereka mulai dipertanyakan. Rumah bukan hanya sekedar sebuah..
Raja terkenal sebagai sosok yang humoris, tegas, dan bergengsi tinggi. Itu semua karena dia adalah anak tunggal dari pasangan pemilik SMA elit di Jakarta, SMA Adhi Wijaya.Meskipun begitu, Raja tetap seperti cowok remaja kebanyakan yang maniak film horor, hobi bermain basket, dan naksir cewek.Nam..
Setiap manusia pasti senang dan ingin meraih kenikmatan. Manusia hidup di dunia, yang dicari adalah kenikmatan. Setelah mati pun mereka mengharapkan kenikmatan. Akan tetapi, tidak semua manusia yang paham akan cara dan tujuan yang mesti dilakukan untuk meraih kenikmatan tersebut. Sebab, banyak manus..