Apa yang ada di saat ini adalah hasil perjalanan panjang
dari masa silam. Terkadang apa yang terlihat sempurna
menyimpan duka yang mendalam.Dan inilah sepenggal serpihan masa lalu tentang cinta.
Seberapa pun berlikunya perjalanan cintamu pada masa
lalu, jangan membiarkan ia menutup hatimu. M..
Seruni tak menyesal meninggalkan segala hal yang menjadi tumpuan hidupnya selama bertahun-tahun di negeri sakura. Karena ia sudah berjanji pada dirinya sendiri, ia tidak akan menunda atau menunggu untuk bisa kembali ke Indonesia demi seseorang yang amat dirindukan. Meskipun harus menempuh jalan yang..
Pada akhirnya, kehidupan ini serupa teka-teki yang mendebarkan.Aku tidak mampu menebak ke mana takdir membawa perjalanan. Terkadang, aku dibuatnyatersenyum; sedang di waktu yang lain, aku harus tersesak atas kehilangan yang ditanamkantakdir. Pada akhirnya, semua orang akan merasakan kehilangan itu, ..
Kadang orang keliru saat memahami cinta.Mereka pikir cinta hanya akan membahagiakan dan menyakiti. Tapi, mereka tidak tahu bahwa ada saatnya rasa cinta ini didominasi oleh ketidakjelasan. Bukannya merasa senang atau sedih, sebaliknya bingung pada perasaan yang muncul di hati. Alhasil malah mempertan..
Ambillah jeda untuk mengumpulkan lagi semangat, mengambil hikmah, dan menguatkan langkah. Hidup butuh sepi agar kita mampu mendengar lebih jelas apa kata hati. Hidup butuh sepi untuk tahu siapa yang sebenarnya selalu hadir dan menemani. Hidup perlu sepi untuk mengerti jika Dia selalu ada di sisi...
Semesta menjadi sangat menyedihkan untuk dipandang. Matahari punya warna baru yaitu kelabu. Pengharapan akan masa depan sudah redup. Sedangkan kesedihan menggenang di sepajang jalan. Sampai akhirnya ia datang, mengulurkan tangan, lalu mengaku sebagai prajurit matahari...
Ibarat musafir, Emha Ainun Nadjib telah berjalan jauh. Ia telah menjelajahi Indonesia, mencicipi ribuan pengalaman, dan memanggul ribuan beban. Yang terangkum di buku ini adalah ekspresi dan impresi seorang Cak Nun tentang, dalam, dari, dan terhadap Indonesia.Sesobek Buku Harian Indonesia menyod..
Kehidupan normal Ikmal, mendadak terganggu setelah menerima sebuah telepon dari Rosi—seseorang dari masa lalu—yang membawa kabar menggantung ten-
tang Amara, mantan kekasih Ikmal, yang sejujurnya dengan sekuat tenaga coba ia lupakan, tapi gagal. Melalui sebuah vas, Ikm..
ingatanku Tentangmu selalu digelincirkan oleh ciuman-ciuman yang menyenangkan: senyuman hangat, kopi pahit di atas meja, ikan-ikan melarung awan, pelukan tiba-tiba, layang-layang putus, hirup rempah hujan, darah seujung kayu, senja yang ungu, kematian-kematian kecilku.Jumlah Halaman : 192.0Tanggal T..
Apa yang ditulis Danarto, kian menegaskan keyakinan, betapa sastra ditulis memang untuk membuat manusia kian mengenali seluruh potensi kemanusiannya. Bahkan, sebagaimana kata Albert Camus, ia adalah sumbangan bagi berlangsungnya peradaban di masa depan. Rasanya, tak berlebih, semua itu disematkan pa..
Buku Seteguk Senja untuk Pendahaga Agama menyajikan asas sekaligus hakikat dalam beragama; Tasawuf. Buku dibagi menjadi tiga bagian, yaitu:- Bab Asar, membahas tentang pendidikan hati.- Bab Magrib, mengulas tentang penyucian jiwa.- Bab Isya, membahas tentang tuntunan agama dalam bermasyarakat..
Trauma akibat kekerasan verbal sejak kecil di keluarganya, demi meraih kebebasan, Putri Maulida menerima lamaran Alan, seniornya yang tengah melanjutkan studinya di Prancis. Putri, mahasiswi cerdas yang sangat aktif dalam pelbagai kegiatan dan diskusi di kampusnya, tiba-tiba harus menjadi ibu rumah..
SinopsisDia yang akhirnya tahu kalau ternyata sang kekasih yang ia pertahankan mati-matian takpernah sungguh-sungguh dalam hubungan. Lalu, fakta kalau bosnya yang selama ini selalumenerima idenya, hanya karena terpaksa. Itu hanya masalah kecil, karena masalah terbesar adalah, Dhana—bos yang sel..
Tak ada yang bisa kuceritakan dari pertemuan terakhir kita, selain kata-kata selamat tinggal darimu dan aharapan yang tak mungkin kupaksakan padamu. Bagaimanapun kau dan aku mengambil jalan yang tak searah.Setelah kau pergi, daun-daun berguguran dan ranting-ranting mengering. Malam semakin panjang d..