- Stock: Gudang Penerbit
- Penulis: Syamsul Hadi (Author)
- Penerbit: UGM Press
- Model: 9789794209967
Pengiriman Ke DKI JAKARTA Ongkos Kirim Rp 0 Khusus member Grobprime (GRATIS TRIAL) | JOIN |
Deskripsi
Sinopsis
Bahasa Arab dikenal sebagai bahasa yang erat kaitannya dengan agama Islam, yakni dengan Alquran dan Hadisnya. Bahasa tersebut sekarang digunakan untuk mengomunikasikan bidang keagamaan, ilmu pengetahuan, politik, ekonomi, sosial, dan budaya di berbagai negara Arab dan kawasan-kawasan lainnya. Dalam literatur Arab, kawasan ini disebut sebagai kawasan Urubah. Adapun dalam literatur Barat, kawasan ini disebut sebagai kawasan Middle Eastern Area yang mempunyai sejarah panjang, baik dari sisi kebahasaan maupun sebagai kancah berbagai perkembangan agama Islam, politik, ekonomi, sosial, dan budaya. Sejak kurun waktu yang panjang, bahasa Arab dipakai sebagai wahana mengomunikasikan ilmu pengetahuan Islam dan ilmu pengetahuan lainnya. Jika dihitung sejak kedatangan Islam dan waktu-waktu sesudahnya, sampai sekarang telah mencapai waktu lebih dari 14 abad.
Penulis : Syamsul Hadi
ISBN : 978-979-420-996-7
Cetakan : Kesatu, Juli 2015
Halaman : 400