Malam itu Lucky Tyler, si pembuat onar, menghadapi masalah besar. Bukan hanya menghabiskan waktu dengan wanita berambut merah yang ia bela habis-habisan di bar, salah satu gudang Tyler Driling pun kebakaran. Dan ia dicurigai sebagai pelaku kebakaran tersebut. Mati-matian Lucky mencari identitas wani..
“Jika ada sebuah kumcer yang ingin saya tulis, itu harusnya seperti Kebun Jagal, tempat di mana reruntuhan tragedi yang nyaris tanpa sisa berhasil disusun ulang dengan indah; dengan kekuatan naratif yang memukau.” —Azhari Aiyub, Peraih Kusala Sastra Khatulistiwa 2018 Kategori Prosa.Ketika pertama ..
Detektif Partikelir Cormoran Strike sedang mengunjungi kerabatnya di Cornwall saat seorang wanita menghampiri dan meminta Strike menemukan ibunya, Margot Bamborough, yang lenyap tanpa jejak pada 1974. Strike belum pernah menangani kasus lama, terlebih yang sudah berusia empat puluh tahun. Kendati ke..
Agamaku tidak dituliskan
Dalam aksara-aksara pewahyuan
Agamaku tertera di dalam guratan batang-batang pepohonan raksasa.
Ayat-ayat kehidupan terpatri
Di dalam kulit mereka.Agamaku tidak mencari sorga
Sebab, bisikan angin senja adalah firdaus
Gemersik sungai adalah keindahan tertinggi
Aku telah men..
Semua orang punya penyesalan. Rasa sesal adalah hal yang universal; keberadaannya membuktikan bahwa kita adalah manusia. Memahami bagaimana penyesalan terjadi sangat membantu kita untuk mengambil keputusan yang tepat, meraih performa yang cemerlang di pekerjaan dan sekolah, serta menghadirkan makna ..
Buku masakan ini memuat lebih dari 75 resep hidangan dari mancanegara yang praktis dan halat yang hits di nstagram. Penulisnya, Savitry `icha` Khairunnisa, adalah orang Indonesia yang selama sepuluh tahun terakhir berdomisili di Norwegia. Di buku ini Anda akan menemukan resep-resep yang berbeda diba..
Kisah sebuah keluarga yang memilih hidup dengan hanya bermodalkan kejujuran. Keluarga yang amat sangat sederhana, terdiri atas Abah, kepala keluarga yang bekerja sebagai penarik becak dan buruh apa saja; Emak, sang ibu yang membuat opak untuk dijajakan putrinya; Euis, si sulung yang kelas enam SD, p..
Kisah sebuah keluarga yang memilih hidup dengan hanya bermodalkan kejujuran. Keluarga yang amat sangat sederhana, terdiri atas Abah, kepala keluarga yang bekerja sebagai penarik becak dan buruh apa saja; Emak, sang ibu yang membuat opak untuk dijajakan putrinya; Euis, si sulung yang kelas enam SD, p..
Kembalinya Sherlock Holmes (The Return of Sherlock Holmes) * Hard Cover
Jumlah Halaman : 400
Tanggal Terbit : 16 Des 2019
ISBN : 9786020636221
Penerbit : GPU
Berat : 420 gr
Lebar : 13.5 cm
Panjang : 20 cm ..
“Lidah mertua keras, tegak panjang, dan runcing di ujung. Sebagian orang tahu tanaman itu tidak cuma berfungsi sebagai tanaman hias, tanaman itu juga berfungsi mengisap polusi udara….dia bisa mengisap racun dan bau tidak sedap. Termasuk, racun-racun dari mulut tetangga.”Rumah tangga Rondasih dan M..
“Anjing yang hina, sahabat sejati dalam hidup kita. Yang pertama-tama memberi selamat datang, yang paling gigih membela.” – Lord Byron Karya terakhir Marga T ini merekam kenangan manisnya bersama hewan-hewan kesayangannya, khususnya Chiqote, anjing rottweiler yang merupakan teman karib, penghibur ya..
Harus mencintai diri sendiri dulu? Bukan... Ini bukan sikap egois karena mencintai dan memperhatikan orang lain tidak akan menjadi terlalu melelahkan jika kita sudah cukup mencintai diri sendiri. Mencintai diri pun lebih dari sekadar memiliki "me time" sebab diri kita memiliki beberapa sisi yang ber..
Sudah tak zaman lagi menghubungkan kepribadian seseorang dengan golongan darahnya. Kita hidup di zaman MBTI (Myers- Briggs Type Indicator), alat yang jauh lebih akurat dan andal untuk membantu memahami berbagai jenis kepribadian. Buku ini mengeksplorasi 16 tipe kepribadian MBTI secara rinci, berisi ..
Lembu tak pernah tahu kenapa dia dikutuk tak bisa jauh-jauh dari rel kereta api. Kutukan yang membuat dirinya berkelana menumpang kereta api, melewati seluruh jalur yang ada di Jawa, selama 100 tahun kehidupannya. Tak juga pernah dia ketahui sejarah ibunya, atau tentang Mbok Min—yang mengasihinya, n..
Sepotong kisah tentang kegagapan manusia di tengah zaman yang berubah cepat, yang tak memberi kesempatan setiap orang untuk diam dan mengenang, berhenti dan kembali ke belakang. Dari satu kerumunan ke kerumunan lainnya, dalam kebisingan dan keasingan, generasi zaman ini berbondong-bondong meninggalk..