Kita sudah cukup baik membuat orang mengira kita baik-baik saja. Sekarang saatnya jujur,yang kecewa, yang kelelahan, yang gak tahu kapan harus istirahat, kamu boleh marah, bolehmenangis, boleh kalau ingin sendiri dulu. Boleh banget untuk perlu bantuan. Kamu gak harusterus baik-baik aja. Gapapa, gapa..
Kehilanganmu bukan hal yang kumau. Keputusanmu untuk meninggalkanku juga bukan hal yang bisa aku kendalikan. Kamu yang membuatku berjuang habis-habisan, kamu juga yang membuatku belajar untuk melepaskan. Perjalanan ini ternyata hanya menjadi bukti sulitnya menjalani kisah sebagai dua orang teman yan..
Di balik trauma masa lalu, terjal jalanku memulai hubungan baru. Namun, gilanya, kamu mau menunggu dan berdiri di sampingku untuk membantuku sembuh. Kamu memberikan banyak kenangan baru dan menggeser kenangan lama dengan bentuk perayaan cinta sederhana, tapi membuatku merasa begitu sempurna.Namun te..
Aku harus bagaimana, Kenanga? Terpaksa mengikhlaskanmu lalu menjalani kehidupan dengan rasa sendiri yang menyakitkan, atau berusaha dengan sekuat tenaga untuk tetap bertahan hidup sampai ajal datang walau rasa hampanya membuatku secepatnya ingin mati?Pilihannya sama saja, ya? Sama-sama berujung kepe..
Deskripsi BukuMaaf, Ternyata Aku Tidak Sekuat ItuBuku “Maaf, Ternyata Aku Tidak Sekuat Itu” adalah buku self-healing yang ditulis oleh Lena Septi Anggraeni. Buku ini diharapkan bisa mengobati jiwa dan raga yang selalu merasa sendiri, jiwa dan raga yang sedang rapuh, dan sedang tidak baik-baik saja. ..
Aku ingin mencintaimu tanpa ada ketakutan di dalamnya. Aku ingin mencintaimu tanpa harus merasakan sesak di dada. Aku ingin mencintaimu tanpa perlu mengetahui bahwa hatimu ternyata bukan untukku.Dan, aku ingin mencintaimu, karena telah menjadi alasanku tersenyum sekaligus menangis.Tapi aku bisa apa ..
Cara ngobrol sama cewek cantik untuk pemula, bisikin ke cewek nikah yuk, cara kenalan sama cewek supaya dapat Instagram-nya, dan gombalin cewek. Itu adalah beberapa judul video Bram Dermawan di Youtube yang sudah ditonton jutaan kali. Jadilah panggilan Raja Gombal muncul karena kebanyakan videonya m..
Dalam proses menuju pendewasaan, sebenarnya kita semua belum siap untuk tumbuh menjadi sosok yang lebih dewasa. Namun, waktu gak pernah berbohong perihal tubuh yang semakin hari semakin besar dan penuh tuntutan, tuntutan tentang menjadi manusia dewasa sebagaimana mestinya.Dewasa pola pikirnya, dewas..
Buku ini sangat baik untuk para peserta didik yang baru belajar membaca. Keunggulannya terletak pada bagan segitiga bunyi sehingga peserta didik dapat mengasosiasikan ingatannya dengan bagan itu apabila lupa mengingat huruf atau suku kata yang menjadi target. Metode ini sangat mudah dipahami oleh pe..
DeskripsiPernah gak ingin bersuara, tapi sudah tahu tidak akan didengar? Bukannya tidak berani bersuara, tapi aku terbiasa disepelekan.Pak, Bu, andai kalian tahu, aku hanya ingin didengar. Aku hanya ingin merasakan suasana rumah yang hangat. Aku hanya ingin ada foto keluarga kita terpajang di rumah...
“Nanti Juga Sembuh Sendiri’ adalah buku yang sebenarnya jadi ‘cermin’ atau ‘teman curhat’ paling dalam mereka untuk bisa jujur dengan perasaannya sendiri. Begitu banyak orang yang denial dan berpura-pura kuat dan gak punya teman cerita. Buku ini layaknya ‘diary’ yang mana pembaca tidak perlu me..
DeskripsiUntuk kamu yang selalu merasa :
Kesepian, sendirian, dan ditinggalkan.
Beragam perasaan gak nyaman yang harus kamu lewati sendirian. Terima kasih sudah tetap “hidup” dan bertahan.Untuk kamu yang sering sendirian dan gak mudah bergaul, dapat teman yang baik tuh jadi berkat yang besar b..
awalnya gue ga pernah takut di tinggalin, siapapun! toh hidup lainya soal datang dan pergi. Tapi kemarin. Saat lo tinggalin gue gitu aja fue nyerah. Gue nggak bisa bohong kalo gue takut di tinggalin dan sekarang kalo semua orang boleh punya rasa kecewa, gue berhak punya perasaan yang sama buat lo ka..
Aku berhak atas bahagiaku dan aku berhak memperjuangkan itu.Terima kasih atas luka kemarin, itu sudah cukup jadi alasan kuatku. Putus? Aku cari lagi! Gagal? Aku coba lagi! Patah? Aku rangkai lagi! Dan kalau aku harus jatuh lagi, aku pasti akan bangkit kembali! Ternyata memang benar, tidak ada yang m..