Di dalam kurikulum sekarang ini,bentuk pengajarannya student-centered (terpusat pada siswa),maksudnya siswa yang ditekankan untuk aktif sedangkan guru berfungsi sebagai fasilitator dan motivator.Hal itu bertujuan agar potensi dalam diri siswa lebih tergali menerapkan karakter positif dalam dirinya.&..
Buku Model Penunjang Pemantapan Belajar untuk SMP/MTs terdiri atas lima mata pelajaran,yaitu Bahasa Indonesia Matematika,IPA,IPS,dan Bahasa Inggris.Buku ini hadir sebagai tutorial mandiri bagi peserta didik sehingga dapat lebih percaya diri dalam mengikuti kegiatan pembelajaran di sekolah dan dalam ..
Untuk meraih hasil belajar yang optimal, harus dilewati dengan proses belajar, berlatih, dan bekerja keras. Dalam proses berlatih itulah, buku ini hadir sebagai salah satu kunci untuk mencapai prestasi yang kamu inginkan. Buku ini berisi rangkuman materi, contoh soal dan pembahasan, serta ribuan soa..