Dalam menjalani hidup ini yang paling sering kita abaikan adalah tentang bagaimana cara kita mempertanggungjawabkan segala apa yang telah dikerjakan. Seolah-olah hidup ini tak ada yang mengawasi. Kita selalu bangga dengan dosa-dosa yang menjerat, tanpa kita sadari bahwa kita bangga berteman dan mena..
Zaman telah berubah, teknologi semakin canggih, pengetahuan agama semakin tenggelam. Lihatlah sekarang di zaman globalisasi, agama hanya dijadikan sebagai status atau predikat, bukan lagi sebagai sumber keimanan. Keimanan seolah lebur dari zaman ke zaman, fondasinya mudah runtuh. Dakwah dianggap tid..