Akhirnya,
ada yang cerita tentang betapa membosankannya jadi murid di sekolah.
Kalau cuma begini, mending belajar di YouTube atau beli ijazah saja,"
(Rafa, 16 tahun, Kelas XI, SMA negeri di Jakarta)"Kadang
saya kurang sepakat dengan cara sekolah mendisiplinkan anak saya. Demi
anak, saya coba bantu..
Dunia Pendidikan indonesia adalah dunia yang luar biasa luas dan panjang. Karenanya, pendidikan sering kali disalahkan untuk banyak masalah bangsa, sementara pendidik sering kesepian saat berusaha konsisten dalam perjuangan. Setiap kita diminta berlari maraton barengan, selalu terasa memberatkan.P..
Semua Murid Semua Guru, berarti pendidikan adalah tanggung jawab kita. Bukan hanya murid dan guru yang setiap hari (seperti saya) berada di sekolah, tetapi Anda dan teman Anda sesama orangtua, sesama pekerja, dan sesama warganegara.Pendidikan kita berada dalam kegawatdaruratan. Pendidikan kita me..
Tujuh puluh lima tahun kemerdekaan kita dirayakan dengan suasana yang berbeda di tengah wabah. Janji akses dan kualitas pendidikan, untuk semua dan setiap anak, yang masih sulit terwujud selama ini, menjadi makin jauh setelah pandemi. Walau isu kesempatan pendidikan tidak terkait langsung dengan cor..