Buku panduan ini memuat contoh kalimat-kalimat dan ungkapan yang kerap dipakai dalam perbincangan sehari-hari di berbagai tempat. Selain itu juga dalam setiap bab memuat daftar kosakata baru sesuai tema yang dibahas dan diakhir beberapa soal latihan yang harus dijawab sendiri oleh pembaca. Tujuannya..
Bahasa Jepang itu susah? Siapa bilang!??Bahasa Jepang susah karena udah takut duluan sama tulisannya yang ada kanji-kanjinya itu. Namun, biasanya orang yang sudah niat untuk mempelajari Bahasa ini akan dengan senang hati menghafalkan aksara yang banyak itu. Nah, buku ini mencoba menjembatani masal..