Adobe After Effects dan Adobe Premiere merupakan garda terdepan untuk editing video menggunakan komputer pribadi atau laptop. Di dalam buku ini, pembahasan tentang kedua peranti lunak itu akan dibahas sekaligus. Materi-materi yang akan diajarkan meliputi: • Pengenalan Adobe After Effects • Pembu..
Data merupakan kata kunci untuk memenangkan persaingan. Kantor yang berhasil mengarsipkan data dengan rapi akan dihargai lebih tinggi dibanding yang tidak. Tim sales yang memiliki data lengkap dapat membuat peramalan bisnis di masa mendatang. Perusahaan yang dapat mengintegrasikan data dari berbagai..
Buku ini menjelaskan tentang cara membuat aplikasi berbasis web dari nol sampai jadi dengan bahasa dan penjelasan yang mudah dipahami. Mulai dari pembahasan tentang teori, desain sistem menggunakan UML (Unified Modelling Language), dan studi kasus pembuatan aplikasi dengan bahasa pemrograman PHP, My..
Teknologi sekarang semakin berkembang, banyak metode-metode pembelajaran terbaru yang tujuannya membuat agar sistem pembelajaran menjadi semakin menarik minat para siswa-siswinya. Buku ini hadir untuk membuat konsep aplikasi pembelajaran berbasis web sehingga konten dan materi pelajaran dapat diubah..
Gak banget dech kalo hare gene gaya loe masih pas-pasan? Bukan eloe kalee... Sekarang zamannya b\'gaya maximal. Udah waktunya loe tampilin semua potensi diri loe, isi otak loe, en gila loe. Sampe eksperimen-experimen gila loe. Kasih tau seluruh dunia klo elok tuh oke banget.Caranya? Manfaatin inte..
Desain grafis yang menarik dan dapat menghasilkan banyak uang dibuat dengan menggunakan software yang tepat. Salah satu software yang paling bagus untuk keperluan menggambar secara digital adalah Adobe Illustrator. Software ini mudah diperoleh dan merupakan salah satu tool menggambar paling canggih ..
Virtual Reality (VR) atau Realitas Maya telah menghadirkan dunia virtual di depan mata dan membuat Anda berpikir itu nyata. Untuk memasukkan dunia nyata ke dalam virtual tidaklah sulit karena kita dapat memvirtualkan kenyataan menggunakan kamera untuk menangkap foto berbentuk dua dimensi. Kemudian m..
HTML, PHP, dan MySQL merupakan tiga komponen pembentuk website kekinian. Jika ingin menguasai pembuatan website, maka dasar-dasar HTML, PHP, dan MySQL harus dipahami dengan baik. HTML untuk membentuk layout dan tampilan website. PHP sebagai penunjang untuk menciptakan website yang dinamis, dan MySQL..
Profesi di bidang grafis dan multimedia banyak dibutuhkan pada masa-masa ini. Hal-hal kreatif baik untuk hiburan, pemasaran, bisnis, dan lain-lain memerlukan grafis dan multimedia. Untuk itulah buku ini hadir membahas tiga aplikasi sekaligus dalam satu buku: CorelDraw digunakan untuk desain vektor, ..
Zaman sekarang ini membuat sebuah konten digital dapat dilakukan dengan mudah, dengan memanfaatkan hp android seseorang sudah bisa membuat video untuk aneka kebutuhan. Mulai dari hobi hingga untuk kebutuhan bisnis dan promosi, semua bisa dilakukan sendiri dengan mudah dan cepat lewat HP Android. Per..
Microsoft Word merupakan pengolah kata yang paling banyak digunakan. Tidak mengherankan apabila buku tentang program ini sudah banyak ditulis. Namun kebanyakan buku Word mencoba mengulas seluruh fitur yang ada. Saya tidak yakin bahwa ini adalah cara yang paling tepat untuk belajar Word. Hal ini kare..
o Panduan menjadi master PHP bagi orang awam Berbicara masalah pemrograman web, khususnya website dinamis, tidak bisa dipisahkan dengan PHP. Jika ingin menjadi master web, PHP merupakan syarat mutlak yang harus dikuasai. Buku ini cocok sekali untuk mahasiswa IT, pelajar SMK IT, pendidik, dan orang a..
Excel merupakan salah satu aplikasi pengolah data yang super canggih. Ketersediaan formula dan ratusan fungsi yang terdapat di dalam Excel, membuat aplikasi ini unggul dan banyak digunakan. Penggunaan Excel yang semakin luas saat ini menjadi tuntutan bagi siapa pun untuk dapat menguasai aplikasi ini..
Dalam buku ini akan dikupas secara praktis bagaimana metode dan teknik aplikatif dalam jaringan, yaitu:
1. Memahami Teori Jaringan Komputer
2. Membangun Instalasi dan Konfigurasi Suatu jaringan komputer berbasis Operating System Windows dan Operating System Linux
3. Mempraktikkan langsung cara insta..
Buku ini secara detail membahas tentang pengelolaan jaringan menggunakan RouterOS. Bahasan yang terkandung dalam buku ini cukup kompleks, namun disajikan dengan struktur kalimat yang mudah dimengerti secara teori dan juga dilengkapi dengan panduan langsung praktik sehingga materi akan lebih mudah di..